Dekorasi Natal Darurat (Tapi Tetap Indah)

by

Merayakan Natal? Bosan dengan dekorasi Natal yang sama dari tahun ke tahun? Dengan tambahan sedikit kreativitas, voila, selain menghemat tempat dekorasi-dekorasi Natal dibawah ini wajib untuk di coba tahun ini.




1 & 2. Tak ada ruang untuk pohon besar yang rindang dan kurang puas dengan pohon kecil yang tidak semarak? Coba tips nomor 1 dan 2 ini :)

3.  Tidak punya banyak waktu untuk mendekorasi? Dekorasi di nomor 3 bisa diselesaikan kurang dari satu jam dan masih tetap cantik!




4. Benar-benar tidak punya banyak waktu untuk mendekorasi? Asal ada selotip, Natal kali ini tetap bisa semarak!

5. Tak ada pohon, dahan pun jadi! Dengan satu dahan pohon cemara atau pinus tidak langsung menghilangkan kesan Natal yang sejuk.

6. Ingin suasana Natal ini lebih radikal tapi tetap keren? Nomor 6 jawabannya.

(inspiration: http://dehuismuts.com/kerst-op-30m2/)